Senyum dan tawaku adalah milikmuKedukaanku akhir keranamu
Sering ku terbayang sebelum lenaku
Raut wajahmu yang ayu
Sering kuterbawa ke alam mimpiku
Indahnya detik pertemuan
Bisikan rindu hanyalah untukmu
Kesetiaanku usah kau ragui
Ingin kupimpinmu ke puncak bahagia
Membina istana impian
Rela kuserahkan seluruh cintaku
Hanya untukmu impianku
Dalila Dalila... Engkaulah pujaanku
Dalila Dalila... Engkaulah impianku
Dalila Dalila... Engkaulah ratu hatiku
Dalila Dalila... Engkau lambang cintaku